SekolahNews.com dilahirkan Oktober 2019 dengan semangat menyajikan beragam informasi sehat seputar berita aktual, edukasi, etika, teknologi, inspirasi, kesehatan, hiburan dan kegiatan positif untuk para generasi muda.
SekolahNews juga siap mewadahi kreasi para remaja dan anak muda baik melalui tulisan, foto, video ataupun kegiatan positif lainnya.
Menebarkan Informasi Sehat, Menuai Generasi Hebat
Salam Hangat